Sesosok Citraksa dan Citraksi
Sesosok Citraksa dan Citraksi
Citraksa dan Citraksi adalah merupakan saudara kembar masih termasuk keluarga Kurawa, tokoh ini tidak berperan begitu penting dalam lakon apapun Citraksa dan Citraksi kedua bersaudara yang logat bicaranya tidak jelas.Citraksa
Citraksi
Sebagai murid Resi Dorna, Citraksa juga mahir dalam olah keprajuritan, khususnya mempermaikan senjata panah dan lembing. Dia mempunyai sifat dan perwatakan ; ladak atau galak, congkak, licik, mau menangnya sendiri dan agak pengecut.
Citraksa sangat erat hubungannya dengan Citraksi dan Citrayuda.Pada saat berlangsungnya perang Bharatayuda, Citraksa bersama beberapa orang saudaranya tampil pada awal pertempuran sebagai komandan pasukan balatentara Kurawa, dia mati dalam perang Baratayuda tergilas oleh pusaka Werkudara yang berwujud gada.
Baca juga selanjutnya di bawah ini :
Post a Comment for "Sesosok Citraksa dan Citraksi"